VR & AR
The Boy and Coin
Boy and Coin adalah game platformer seru di mana kamu harus menjelajahi setiap sudut level untuk mengumpulkan coin dan diamond sebanyak mungkin. Namun bukan itu saja—untuk membuka pintu menuju level berikutnya, kamu harus menemukan kunci yang tersembunyi. Kamu juga bisa mendapatkan gun untuk menembakkan laser dan mengalahkan AI Enemy yang akan menembak balik saat kamu mendekat. Bertahanlah dari musuh, kumpulkan semua item penting, dan tuntaskan setiap stage untuk meraih kemenangan penuh!
Owen Timothy Limiki